Saya termasuk pecinta windows XP karena selama bertahun-tahun setia menggunakan produk ini. Berhubung laptop saya ilang terpkasa beli lagi dan laptop yang baru ini OS standarnya Vista, kalopun mau diganti XP harus downgrade bios dulu.
Awal liat icon desktop windows vista jelek banget terlihat BESAR-BESAR dan gak rapih, setelah beberapa puluh menit saya otak-atik ternyata sangat mudah untuk mengecilkan ukuran icon desktop vista.
Inspirasi pada browser, ketika hendak mengecilkan atau membesarkan ukuran huruh adalah dengan cara menekan tombol CTRL+Scroll. Begitu juga dengan icon di windows vista ini.
Before :
Pada desktop kamu tekan tombolCTRL+scroll atasuntuk mengecilkan, dan hasilnya seperti ini :
After :
Sangat sederhana bukan..?
0 komentar:
Posting Komentar